Lompat ke isi utama
Berita
Membangun Demokrasi Dari Desa Sadangkulon
humas
Kebumen - Warga Desa Sadangkulon tegas menyatakan menolak adanya politik uang dalam proses demokrasi.
Bawaslu Kebumen Ajak BPD Jadi Pengawas Partisipatif
humas
Kebumen - Bawaslu Kabupaten Kebumen mengajak BPD (Badan Permusyawaratan Desa) se-Kecamatan Karangsambung untuk ikut menjadi pengawas partisipatif pada pemilihan mendatang.
Bawaslu Dorong Desa Tegalrejo Susun Perdes Pengawasan
humas
Kebumen - Anggota Bawaslu Kabupaten Kebumen, Nasihudin, mendorong Desa Tegalrejo untuk menginisiasi adanya rancangan peraturan desa terkait pengawasan partispatif pada kegiatan Rapat Koordinasi pengembangan desa pengawasan yang diselenggarakan oleh Bawaslu Kabupaten Kebumen di Balai Pertemuan War
Bidan Desa Tegalrejo Peduli Pemilih Disabilitas
humas
Kebumen - Bidan Desa Tegalrejo, Kecamatan Poncowarno Epi Nurbaiti menyampaikan keprihatinan atas kurangnya arahan terhadap pemilih disabilitas.
Masyarakat Desa Banioro Kompak Tolak Politik Uang
humas
Kepala Desa Banioro Kecamatan Karangsambung, Sa’iun mendeklarasikan seluruh komponen masyarakat Desa Banioro akan menolak serta melawan apabila ada yang mencoba menawarkan uang atau materi lainnya dalam Pemilu.